3.3.a.7 Demonstrasi Kontekstual – Pengelolaanprogram yang berdampak pada murid

Rancangan Program
1.
 
Tujuan Program
Di abad ke 21 ini digital berkembang dengan pesat seperti saat ini, para guru dan murid dituntutuntuk mengikuti perkembangan zaman teknologi. Digital merupakan salah satu alat agar dapatmembentuk keterampilan siswa dalam berfikir kritis, analitis, dan kreatif. Implementasi digital dalamsekolah merupakan suatu hal yang penting, agar semua orang dapat mencapai kesadaran untuk indikasikemajuan bangsa. Adapun tujuan progam sesuai dengan visi yang dibuat pada lokakarya 3 yang dihadirilangsung oleh Kepala Sekolah tentang
Pengembangan Literasi Digital
 yaitu mengedukasi siswa dalammemanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran secara kreatif dan bertanggung jawab
2.
 
Tahapan BAGJATahapan BAGJA Hasil TahapanB-uat Pertanyaan
 
Bagaiaman meningkatkan pemahaman siswa dalam memanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran ?
 
Bagaiaman meningkatkan kesadaran siswa dalam menggunakanmedia digital secara kreatif dan bertanggung jawab ?
A-mbil Pelajaran
Siapakah yang pernah berhasil meningkatkan pemahaman siswa dalammemanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran
 
Mencari profil sekolahorang / teman sejawat atau tokoh masyarakatyang sudah pernaatau berhasil meningkatkan pemahaman siswadalam memanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran serta kesadaran siswa dalam menggunakan mediadigital secara kreatif dan bertanggung jawabAktivitas apa saja yang dilakukan dalam meningkatkan kompetensi siswadalam pengembangan literasi digital
 
Siswa dapat bimbingan khusus untuk mengembangkan kemampuandigital dan jaringan dalam pembelajaran
 
Siswa dapat menggunakan dengan baik media digital dan jaringanyang sudah disiapkan sekolah.
G-ali Mimpi
 
Siswa memiliki kemampuan dalam memanfaatkan perangkat digitaldan jaringan dalam pembelajaran serta memilki kesadaran dalammenggunakan media digital secara kreatif dan bertanggung jawab
 
Guru memiliki kemampuan dan kreatifitas dalam megedukasi siswadalam memanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran serta memiliki kemampuan dalam memberikankesadaran kepada siswa dalam menggunakan media digital secarakreatif dan bertanggung jawab
 
Kepala Sekolah memberikan dorongan, motivasi serta dukunganterhadap upaya program pengembangan literasi digital sertakepercayaan terhadap langkah perbaikan dan pengembangan bagi gurudan murid
 
Meningkatnya pemahaman kepala sekolah, guru, tenagakependidikan, dan siswa dalam menggunakan media digital dan jaringan.
 
Keluarga ikut mendampingi dalam penggunaan media digital sebagaisarana pengembangan literasi digital. Pendampingan keluargaterutama orang tua kepada anak dalam menggunakan media digital dan jaringan di rumah untuk membantu tugas sekolah menjadi hal yangsangat penting.
 
J-abarkan Rencana
 
Program ini dapat berjalan dengan baik dengan keterlibatan semuakomunitas sekolah, seperti kepala sekolah sebagai penanggung jawab, para guru sebagai pengarah dan murid sebagai pelaksana Subjek )Orang tua sebagai mitra sekolah mendukung dan mendampingi muriddirumah.
 
Monitor dilakukan oleh murid kepada murid dan untuk murid sendiri.Evaluasi melibatkan guru, kepala sekolah, dan masyarakat luarsekolah (Orang tua)
A-tur Eksekusi
Penanggung jawab dan mekanisme koordinasi antar tim:
 
Penanggung Jawab kegiatan : Kepala sekolah
 
Pengarah : Wakil Kepala Sekolah
 
Koordinator : Guru
 
 penanggung jawab kegiatan, perlengkapan , tempat : guru dan muridLaporan dibuat oleh koordinator kegiatan (guru) . Koordinasi dilakukanseminggu sekali Hasil laporan koordinasi kepada wakil kepala sekolah.Evaluasi dilakukan dalam rapat koordinasi dengan kepala sekolah, wakilkepala sekolah dan guru
3.
 
MELR (
 Monitoring, Evaluation, Learning and Reporting 
)
a.
 
Pertanyaan kunciPertanyaan Kunci
Evaluasi Program
 
Sejauh apa program pengembangan literasi digital yang telah berjalansesuai dengan tujuan utama program?
 
Apa saja hambatan yang dihadapi dalam pelaksanaan program pengembangan literasi digital ? b.
 
Fokus Monitoring
Fokus Monitoring Pertimbangan Pemilihan Pertanyaan Utama Monitoring
Bagaimana kegiatan pelaksanaan program pengembangan literasidigitalUntuk memastikan kegiatan berjalan dengan baik muridmengikuti petunjuk yangdiberikan oleh guruBagaimana sikap murid terhadapguru saat kegiatan Program pengembangan literasi digitaldilaksanakan?c.
 
Metode Penggalian Data
Pertanyaan MonitoringSumberInformasiMetodeKapan /Bagaimana
 
Apakah setiap muridmenjalankan perannya ?
 
Bagaimana sikap murid saatmelaksanakan program pengembangan literasidigital ?Tokoh masyarakat,Guru dan muridWawancara/ObservasiDalam proses berjaland.
 
Strategi Pengolahan Data
PertanyaanMonitoringData yang terkumpul KesimpulanCatatan KhususPengecualian , dll
Bagaimana pelaksanaankegiatan program pengembangan literasidigital, apakah setiapmurid dapat mengikuti program dengan baik?Setiap murid dapatmengikuti program pengembangan literasidigital dengan baikKegiatan progran pengembangan literasidigital berjalan denganlancar-
 
e.
 
Pembelajaran Program
Faktor
 – 
 faktor pendukungpelaksanaan programFaktor-faktor penghambatpelaksanaan programPembelajaran
Koordinasi team yang baik
 
Jaringan yang lelet
 
Komputer/laptop sekolahsuka ngehang
 
Keterbatasan unitkomputer/laptop sekolahUntuk murid yang terlambatdatang menggunakan HandPhone sendiri untuk mengikuti program tersebut.f.
 
Pelaporan Program
Laporan Pelaksanaan Program
 Gambaran Umum Program :Mengedukasi siswa dalam memanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran secarakreatif dan bertanggung jawab.Dalam pelaksanaannya murid sangat antusias mengikuti kegiatan program yang dilaksanakan halini terlihat dari keaktipan serta rasa penasaran siswa dalam memanfaatkan perangkat digital. Dengankata lain program berjalan dengan baik dan tujuan dari program tersebut tercapai.Deskripsi Pelaksanaan Program :Waktu PelaksanaanProgram ini berkisar 4 minggu dimulai dari perencanaan hingga pelaporan , program ini akandiaksanakan secara konsisten.Strategi Pelaksanaan ProgramBerbagi peran merupakan strategi yang digunakan dalam pelaksanaan program pengembanganliterasi digital ini. Kolaborasi dengan berbagai pihak (Komite, Kepala Sekolah, Wakil kepalasekolah, Guru, Murid, Orang tua dan tokoh masyarakat) perlu dilakukan dalam mencapai tujuandari program tersebut.Faktor Pendukung dan Penghambat ProgramFaktor pendukung dari program tersebut adalah kolaborasi antar pemangangku kepentingan.Faktor penghambat dari program tersebut adalah jaringan yang lelet, komputer/laptop sekolah sukangehang dan keterbatasan unit komputer/laptop yang dimiliki oleh sekolah.Hasil Pelaksanaan ProgramDilihat dari antusias murid dapat berkolaborasi dengan baik pada pelaksanaan program tersebut.Evaluasi programDiperlukan dalam mengoptimalkan pencapaian tujuan dari program tersebut. Wawancara,observasi dan survey dilakukanan dalam meningkatkan hasil nyata dari program yang dijalankanPembelajaran ProgramPembelajaran yang didapat dari program pengembangan literasi digital adalah murid dapat berkolaborasi dengan baik untuk pencapaian tujuan dari program tersebut. salah satunya untukmeningkatkan pemahaman siswa dalam memanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran serta meningkatkan kesadaran siswa dalam menggunakan media digital secara kreatifdan bertanggung jawab.4.
 
Pelibatan orang tua dan KomunitasDalam program pengembangan literasi digital sebagai orang tua adalah bagian dari stakeholderuntuk mendorong dan memotivasi siswa agar lebih semangat untuk meningkatkan pemahamandalam memanfaatkan perangkat digital dan jaringan dalam pembelajaran di abad ke 21 ini.Komunitas sekolah memiliki peran dalam meningkatkan fasilitas yang mendukung program pengembangan literasi digital

Belum ada Komentar untuk " 3.3.a.7 Demonstrasi Kontekstual – Pengelolaanprogram yang berdampak pada murid"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

IFRAME SYNC